Puasa Ramadan yang Tidak Diganjar, Apa Sebabnya?

Sumber Original : Instagram Swararahima
Lembaga Pelaksana : Rahima
Nama Kegiatan : Ngabuburit bersama Ulama Perempuan 2025
Hari/Tanggal : 24 Maret 2024
Narasumber : Nyai Yunia Esa (MUI Depok, Simpul Rahima Jawa Barat)
Link Video : Puasa Ramadan yang Tidak Diganjar, Apa Sebabnya?
Ngabuburit2024 2024-03-24.jpg

Assalamu’alaikum Wr. Wb.

"Assalamu'alaikum wr.wb, Sahabat Rahima. Bagaimana puasanya sejauh ini?

Selamat malam, Sahabat Rahima! Bagaimana ibadah hari ini? Ngabuburit Bersama Ulama Perempuan malam ini akan ditemani oleh Nyai Yunia Esa (MUI Depok, Simpul Rahima Jawa Barat).

Sahabat, ternyata ada golongan orang-orang yang saat Ramadan hanya merasakan haus dan lapar karena hal-hal yang dilakukannya. Apa saja hal-hal yang tidak diganjar selama puasa? Silakan disimak video berikut."